Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 2016 — Komisi 2 DPR RI Rapat Kerja dengan Menteri Sekretaris Negara, Sekretaris Kabinet dan Kepala Staf Kepresidenan

Tanggal Rapat: 21 Sep 2015, Ditulis Tanggal: 14 Sep 2021,
Komisi/AKD: Komisi 2 , Mitra Kerja: Kepala Staf Kepresidenan

Pada 21 September 2015, Komisi 2 DPR RI mengadakan Rapat Kerja dengan Menteri Sekretaris Negara,
Sekretaris Kabinet dan Kepala Staf Kepresidenan mengenai Rencana Kerja dan Anggaran Tahun 2016. Raker ini dibuka dan dipimpin oleh Rambe Kamarul dari Fraksi Partai Golongan Karya (Golkar) dapil Sumatera Utara 2 pada pukul 19.37 WIB dan dinyatakan terbuka untuk umum. (Ilustrasi: jurnal.id)

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Menteri Sekretaris Negara RI
  • Pagu anggaran Kementerian Sekretaris Negara tahun 2016 sebesar Rp2,22 triliun
    • Rp1,557 miliar untuk manajemen
    • Rp509 miliar untuk sarana prasarana
    • Rp157 miliar untuk pelayanan kebijakan
  • Target PNBP tahun 2015 sebesar Rp288.587.005.000, per September pencapaian sudah 81,86%
  • Wisma Atlet Kemayoran akan dialihkan kepada Pemda DKI dalam rangka Asian Games dan mengurangi
    pemukiman di Jakarta dalam jangka panjang

Sekretaris Kabinet → Pramono Anung
  • Capaian kinerja tahun 2015 Triwulan II mendapat nilai A pada peningkatan persidangan kabinet
  • Pagu indikatif Sekretaris Kabinet tahun 2016 sebesar Rp184 miliar dan tambahan anggaran sebesar Rp38 miliar untuk kegiatan staf khusus presiden

Kepala Staf Kepresidenan
  • Pagu anggaran Staf Kepresidenan tahun 2016 sebesar Rp159 miliar yang akan dialokasikan pada satker staf negara

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan